Jessica, Agnes (2023) PENGARUH KEPUASAN, KEPERCAYAAN, KEMUDAHAN, DAN PENGALAMAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DI CV. MULTIKOM PALEMBANG. Diploma thesis, Universitas Multi Data Palembang.
Text
1923200011 agnes jessica.pdf Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh secara parsial dan simultan kepuasan, kepercayaan, kemudahan, dan pengalaman terhadap loyalitas pelanggan di CV. Multikom Palembang. Sampel penelitian ini berjumlah 196 responden telah melakukan pembelian di CV. Multikom Palembang minimal satu kali. Hasil penelitian ini adalah untuk uji parsial, nilai thitung kepuasan adalah 3,623 dengan signifikan 0,000, nilai thitung kepercayaan adalah 8,037 dengan signifikan 0,000, nilai thitung kemudahan adalah 2,619 dengan signifikan 0,010, dan nilai thitung pengalaman adalah 5,074 dengan signifikan 0,000. Untuk uji simultan, nilai Fhitung adalah 76,973 > Ftabel 2,24 dengan signifikansi 0,000 < 0,05. Nilai Adjusted R Square adalah 0,609 atau 60,9%, artinya variabel kepuasan, kepercayaan, kemudahan dan pengalaman mampu menjelaskan atau mempengaruhi variabel loyalitas sebesar 60,9%. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah kepuasan, kepercayaan, kemudahan, dan pengalaman secara parsial dan simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan CV. Multikom Palembang
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kepuasan, Kepercayaan, Kemudahan, Pengalaman, dan Loyalitas Pelanggan |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Divisions: | Fakultas Ilmu Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Depositing User: | Nur Saadah |
Date Deposited: | 29 Mar 2023 03:47 |
Last Modified: | 29 Mar 2023 03:47 |
URI: | http://rama.mdp.ac.id:84/id/eprint/272 |
Actions (login required)
View Item |