ANALISIS SENTIMEN OPINI PUBLIK TERHADAP CHATGPT DI TWITTER MENGGUNAKAN METODE NAIVE BAYES

Wilie, Donny Panca (2023) ANALISIS SENTIMEN OPINI PUBLIK TERHADAP CHATGPT DI TWITTER MENGGUNAKAN METODE NAIVE BAYES. Diploma thesis, Universitas Multi Data Palembang.

[img] Text
1923250013 Donny Panca Wilie.pdf

Download (970kB)

Abstract

Kehadiran ChatGPT yang berbasis Artificial Intelligence (AI) menarik perhatian publik dan menjadi polemik. Aplikasi ini sangat membantu pengguna dalam mencari informasi, menerjemahkan bahasa, dan menghasilkan teks yang mirip dengan ucapan manusia. Keputusan OpenAI untuk meluncurkan layanan ChatGPT Plus terkait dengan strategi monetisasi dan mempertahankan minat pengguna. Terkait hal itu maka dilakukan penelitian menggunakan metode Naïve Bayes untuk mengklasifikasi sentimen masyarakat Twitter terhadap ChatGPT pada periode 30/11/2022 sampai 31/12/2022. Penelitian ini mengambil 5001 data tweet dari dataset yang tersedia, dan menggunakan ektstraksi fitur TF-IDF dan ekstraksi fitur BOW, dengan pembagian data menjadi 70% data latih dan 30% data uji. Penelitian ini mendapatkan nilai akurasi tertinggi 59% yang menggunakan ekstraksi fitur BOW.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: ChatGPT, Artificial Intelligence, Open AI, Twitter, Naïve Bayes, TF- IDF, BOW, SMOTE.
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer dan Rekayasa > Informatika
Depositing User: Nur Saadah
Date Deposited: 16 Aug 2023 08:21
Last Modified: 16 Aug 2023 08:21
URI: http://rama.mdp.ac.id:84/id/eprint/466

Actions (login required)

View Item View Item