Amazona, Marcelo (2024) MODEL ANALISIS APLIKASI SIMUDAH MENGGUNAKAN CLEAN CODE BERDASARKAN CODE SMELLS DAN HEURITICS. Diploma thesis, Universitas Multi Data Palembang.
Text
Marcelo Amazona 2024240036.pdf Download (1MB) |
Abstract
Pengembangan perangkat lunak dalam era kemajuan teknologi menuntut penerapan prinsip Clean Code untuk memastikan keterbacaan dan efisiensi kode. Penelitian ini fokus pada aplikasi SIMUDAH dari Universitas Multi Data Palembang, dikembangkan dengan framework Laravel. Meskipun framework tersebut memberikan struktur yang terorganisir, SIMUDAH menghadapi kendala pemeliharaan, seperti singkatan variabel dan dead code. Penelitian ini bertujuan menerapkan Clean Code dengan mengidentifikasi dan memperbaiki smells code, menggunakan heuristics seperti Single Responsibility Principle dan Encapsulation. Diharapkan, penelitian ini akan meningkatkan kualitas dan pemeliharaan SIMUDAH, menjadikannya solusi yang relevan dan efisien di lingkungan kegiatan mahasiswa.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Clean Code, Code Smells, Laravel, Pemeliharaan Kode, Efisiensi Kode, Universitas Multi Data Palembang, SIMUDAH. |
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science Q Science > QF Computer > QF1 Academic Information Systems |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer dan Rekayasa > Sistem Informasi |
Depositing User: | Farhani R |
Date Deposited: | 11 May 2024 09:15 |
Last Modified: | 11 May 2024 09:15 |
URI: | http://rama.mdp.ac.id:84/id/eprint/531 |
Actions (login required)
View Item |