PENERAPAN SMOTE DAN REGRESI LOGISTIK PADA APLIKASI SKRINING AWAL KESEHATAN MENTAL MAHASISWA BERBASIS WEB

Wijaya, Vannes (2024) PENERAPAN SMOTE DAN REGRESI LOGISTIK PADA APLIKASI SKRINING AWAL KESEHATAN MENTAL MAHASISWA BERBASIS WEB. Other thesis, Universitas Multi Data Palembang.

[img] Text
15 (2).pdf

Download (1MB)

Abstract

Kesehatan mental merupakan aspek yang sangat penting dalam mewujudkan kesehatan yang menyeluruh. Di Indonesia masalah kesehatan mental masih tinggi, terutama dikalangan remaja. Mahasiswa merupakan kelompok usia yang mengalami transisi dari masa remaja ke dewasa, mahasiswa cenderung mengalami stress, terutama yang bersumber dari proses akademik. Proyek ini bertujuan agar membuat sistem yang dapat memprediski profile kesehatan mental agar lebih peduli pada kesehatan mental selama proses akademik. Profil kesehatan mental terdiri dari profile optimal mental health (+-), profile maximum mental illness (++), profile minimum mental illness (--), dan profile minimal mental health (-+). Pengkelompokkan profile kesehatan mental berdasarkan dari pengukuran kesehatan mental SKM-12 dengan pengumpulan data berasal dari lingkungan mahasiswa Universitas Multi Data Palembang. Metode yang digunakan yaitu Regresi Logistik dengan menggunakan metode ketidakseimbangan data yaitu SMOTE dengan mengguankan parameter solver newton-cg dengan pembagaian data 70% latih, dan 30% uji. Hasil yang didapatkan pada evaluasi model menggunakan confusion matrix mendapatkan akurasi sebesar 89,28%, untuk evaluasi model mengguankan K-fold cross validation mendapatkan akurasi sebesar 87,43% untuk data latih dan akurasi 82,66% untuk data uji.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: kesehatan mental, Regresi Logistik, SKM-12, SMOTE
Subjects: Q Science > QF Computer
Q Science > QF Computer > QF1 Academic Information Systems
Q Science > QF Computer > QF2 Accounting Information Systems
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer dan Rekayasa > Informatika
Depositing User: Farhani R
Date Deposited: 17 Oct 2024 05:43
Last Modified: 17 Oct 2024 05:43
URI: http://rama.mdp.ac.id:84/id/eprint/724

Actions (login required)

View Item View Item