PENGOLAHAN CITRA DIGITAL TELAPAK TANGAN DAN CONTOH PENERAPANNYA

Wijaya, Novan and Irsyad, Hafiz and Taqwiym, Akhsani (2022) PENGOLAHAN CITRA DIGITAL TELAPAK TANGAN DAN CONTOH PENERAPANNYA. PUSTAKA AKSARA.

[img] Text
FORMAT BUKU CITRA.pdf

Download (1MB)

Abstract

Pengolahan citra digital dimulai sekitar awal tahun 1920an dari dunia pemberitaan media cetak, di mana sebuah citra dikirim melalui kabel bawah laut dari London menuju ke New York. Proses transmisi ini menghemat waktu pengiriman dari seminggu menjadi kurang dari tiga jam. Sebelum dikirim, citra terlebih dulu dikodekan dan setelah diterima citra direkonstruksi ulang. Contoh ini sebenarnya masih kurang tepat digunakan sebagai awal mula pengolahan citra digital karena dalam prosesnya belum menggunakan teknologi computer.

Item Type: Book
Uncontrolled Keywords: Pengolahan Citra Digital
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer dan Rekayasa > Informatika
Fakultas Ilmu Komputer dan Rekayasa > Manajemen Informatika
Fakultas Ilmu Komputer dan Rekayasa > Sistem Informasi
Depositing User: Nur Saadah
Date Deposited: 24 Jul 2023 03:30
Last Modified: 24 Jul 2023 03:30
URI: http://rama.mdp.ac.id:84/id/eprint/424

Actions (login required)

View Item View Item