Kalsum, Ummi (2023) PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, PROMOSI, DAN CITRA MEREK TERHADAP MINAT BELI PADA MOBIL TOYOTA DI AUTO 2000 KOTA PALEMBANG. Diploma thesis, Universitas Multi Data Palembang.
Text
1923200070 Ummi Kalsum.pdf Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Kualitas Produk, Harga, Promosi Dan Citra Merek terhadap Minat Beli Mobil Toyota di Auto 2000 kota Palembang. Penelitian ini menggunakan metode Kuantitatif deskriptif serta dengan sampel sebanyak 300 responden. Metode analisis data menggunakan non-probability sampling, purposive sampling, serta regresi berganda dengan alat uji SPSS versi 26. Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa variabel Kualitas Produk, Harga, Promosi Dan Citra Merek berpengaruh signifikan dan positif secara parsial maupun simultan terhadap Minat Beli Mobil Toyota di Auto 2000 kota Palembang
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kualitas Produk, Harga, Promosi, Citra Merek, Minat beli |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Divisions: | Fakultas Ilmu Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Depositing User: | Nur Saadah |
Date Deposited: | 16 Aug 2023 07:43 |
Last Modified: | 16 Aug 2023 07:43 |
URI: | http://rama.mdp.ac.id:84/id/eprint/463 |
Actions (login required)
View Item |