PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEBIJAKAN UTANG, KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2018-2022

Angeline, Viona (2024) PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEBIJAKAN UTANG, KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2018-2022. Diploma thesis, Universitas Multi Data Palembang.

[img] Text
Viona Angeline 2024210016.pdf

Download (2MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh keputusan investasi, kebijakan utang, dan kebijakan dividen terhadap nilai perusahaan. Jenis penelitian yang digunakan yaitu dengan metode kuantitatif. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling dengan bantuan software SPSS 26 dan jumlah sampel sebanyak 100 perusahaan manufaktur sektor konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2018-2022. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa uji parsial (uji-t) Keputusan Investasi (X1) berpengaruh positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan. Kebijakan Utang (X2) dan Kebijakan Dividen (X3) tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan (Y). Uji simultan (uji-f) membuktikan bahwa variabel independen yang terdiri dari Keputusan Investasi (X1), Kebijakan Hutang (X2), Kebijakan Dividen (X3) berpengaruh terhadap variabel dependen yang merupakan Nilai Perusahaan (Y).

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Keputusan Investasi, Kebijakan Utang, Kebijakan Dividen, Nilai Perusahan
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ilmu Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Farhani R
Date Deposited: 11 May 2024 09:47
Last Modified: 11 May 2024 09:47
URI: http://rama.mdp.ac.id:84/id/eprint/587

Actions (login required)

View Item View Item