Aren Julianti, Revicha Sri (2024) SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN PADA PT TRANS SRIWIJAYA LOGISTIK. Other thesis, Universitas Multi Data Palembang.
Text
ilovepdf_merged (37).pdf Download (715kB) |
Abstract
Sistem informasi kepegawaian adalah kumpulan sub-sistem yang saling berkaitan dengan data kepegawaian dalam perusahaan, bertujuan menyediakan informasi mengenai perencanaan, pengorganisasian, operasional, dan pengambilan keputusan. Dengan perkembangan teknologi, sistem ini dirancang untuk mengelola pengumpulan, pengolahan, penyimpanan, dan pelaporan data kepegawaian, dan dapat diterapkan di berbagai organisasi. Penelitian ini merancang sistem informasi kepegawaian berbasis web untuk PT Trans Sriwijaya Logistik, sebuah perusahaan jasa ekspedisi angkutan dengan 25 karyawan, yang saat ini mengelola kepegawaian secara manual. Sistem ini mengelola rekrutmen, absensi, cuti, dan pengunduran diri, meningkatkan integritas data, dan memudahkan pengelolaan. Dengan hak akses yang berbeda untuk admin, direktur, dan karyawan, serta fitur khusus untuk calon karyawan, sistem ini diharapkan dapat meningkatkan efisiensi operasional perusahaan.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | sistem, kepeegawaian, karyawan, logistik |
Subjects: | Q Science > QF Computer Q Science > QF Computer > QF1 Academic Information Systems Q Science > QF Computer > QF2 Accounting Information Systems |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer dan Rekayasa > Sistem Informasi |
Depositing User: | Farhani R |
Date Deposited: | 07 Oct 2024 06:32 |
Last Modified: | 07 Oct 2024 06:32 |
URI: | http://rama.mdp.ac.id:84/id/eprint/716 |
Actions (login required)
View Item |