PENGARUH PENERAPAN CORPORATE GOVERNANCE, PERTUMBUHAN PENJUALAN, ROA DAN UKURAN PERUSAHAAN PADA PENGHINDARAN PAJAK (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2014-2018)

Ferbi, Jesslyn (2020) PENGARUH PENERAPAN CORPORATE GOVERNANCE, PERTUMBUHAN PENJUALAN, ROA DAN UKURAN PERUSAHAAN PADA PENGHINDARAN PAJAK (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2014-2018). Diploma thesis, STIE Multi Data Palembang.

[img] Text
jesslyn ferbi 1620210022.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Penerapan Corporate Governance, Pertumbuhan Penjualan, ROA dan Ukuran Perusahaan pada Penghindaran Pajak. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan pertambangan yang terdaftar di BEI tahun 2014 sampai 2018. Sedangkan sampel penelitian ini ditentukan dengan metode purposive sampling sehingga diperoleh 11 perusahaan sampel. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari website BEI. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kepemilikan institusional, komite audit dan ROA tidak berpengaruh terhadap penghindaran pajak, sedangkan pertumbuhan penjualan berpengaruh positif dan ukuran perusahaan berpengaruh negatif terhadap penghindaran pajak

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kepemilikan Institusional, Komite Audit, Pertumbuhan Penjualan, ROA, Ukuran Perusahaan dan Penghindaran Pajak.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: STIE Multi Data Palembang > Akuntansi
Depositing User: Nur Saadah
Date Deposited: 07 Apr 2020 04:45
Last Modified: 07 Apr 2020 04:45
URI: http://rama.mdp.ac.id:85/id/eprint/52

Actions (login required)

View Item View Item